You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Kalurahan Sendangsari
Kalurahan Sendangsari

Kap. Pengasih, Kab. Kulon Progo, Provinsi DI Yogyakarta

Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1444 H

Kerja sama Bumdes

Admin Sendangsari 16 Oktober 2022 Dibaca 463 Kali
Kerja sama Bumdes

Kerjasama BUMDES Binangun Sendang Artha

Dalam meningkatkan pelayanan BUMDes dan pemberdayaan masyarakat, BUMDes bekerjasama dengan berbagai pihak antara lain :

1.G2RT Sendangsari

Kalurahan Sendangsari di tahun 2021 menjadi salah satu kalurahan rintisan budaya yang menjadi binaan Dinas Koperasi dan UKM DIY dalam program G2RT (Global Gotong Royong Tetrapreneur)

Dalam kegiatan ini sifat gotong royong yang menjadi sifat mulia seorang manusia yang sudah diterapkan di kehidupan sehari-hari, diterapkan dalam kegiatan ekonomi (berbisnis) . G2RT sendangsari mempunyai produk unggulan olahan dari  bunga telang dan produk unggulan budaya kegiatan kutukan. Dalam kegiatan ini yang terlibat Pemkal, Bumdes, KWT, Gapoktan, Karang Taruna.

2. UMKM Sendangsari

Untuk memenuhi permintaan klien ketika mengadakan event di aula tentang konsumsi, persewaaan, dan kebutuhan lainnya BUMDes bekerjasama dengan UMKM Sendangsari.

Untuk sistem kerjasama BUMDes, BUMDes mendapat bagi hasil dari UMKM tersebut sebesar 10%  dari total omset.

3. Gapoktan Sendangsari

Dalam berbagai kegiatan BUMDes juga mengadakan display produk unggulan Kalurahan Sendangsari, antara lain produk KWT (olahan makanan)  Gapoktan (beras).

4. Bank BRI dan BPD DIY

Untuk meningkatkan pelayanan dibidang keuangan, BUMDes bekerja sama dengan Bank BRI dan BPD DIY Cabang Wates yaitu menjadi agen BRILINK dan agen BPD DIY.

Dengan bekerjasama dengan kedua Bank tersebut BUMDes dapat melayani transaksi keuangan berupa ATM mini yaitu tarik tunai, transfer, dan juga melayani pembayaran tagihan PBB, listrik, dan tagihan PDAM.

Selain itu BUMDes Binangun Sendang Artha juga telah menjalin kerjasama dengan :

1. KWT Sendangsari

2. UPPKA (Upaya Peningkatan Pendapatan Keluarga Aseptor)

3. Pokdarwis Sendangsari

4. Bank Sampah

5. PT. Naturindo Fresh

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image

APBDes 2021 Pelaksanaan

Pendapatan
Rp2,852,218,352 Rp2,785,552,261
102.39%
Belanja
Rp2,698,254,088 Rp3,029,996,172
89.05%
Pembiayaan
Rp444,443,911 Rp444,443,911
100%

APBDes 2021 Pendapatan

Hasil Usaha Desa
Rp139,388,494 Rp139,200,000
100.14%
Hasil Aset Desa
Rp35,525,000 Rp29,650,000
119.81%
Lain-lain Pendapatan Asli Desa
Rp85,808,080 Rp22,770,928
376.83%
Dana Desa
Rp1,495,854,000 Rp1,495,854,000
100%
Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi
Rp145,746,108 Rp149,727,504
97.34%
Alokasi Dana Desa
Rp787,225,929 Rp787,225,929
100%
Bantuan Keuangan Provinsi
Rp40,860,000 Rp50,000,000
81.72%
Bantuan Keuangan Kabupaten/kota
Rp90,323,900 Rp90,323,900
100%
Penerimaan Bantuan Dari Perusahaan Yang Berlokasi Di Desa
Rp0 Rp1,000,000
0%
Koreksi Kesalahan Belanja Tahun-tahun Sebelumnya
Rp24,500,850 Rp18,600,000
131.73%
Bunga Bank
Rp6,985,991 Rp1,200,000
582.17%

APBDes 2021 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa
Rp1,389,992,788 Rp1,550,430,638
89.65%
Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa
Rp936,182,700 Rp994,360,091
94.15%
Bidang Pembinaan Kemasyarakatan
Rp30,600,000 Rp77,757,400
39.35%
Bidang Pemberdayaan Masyarakat
Rp42,008,000 Rp44,391,000
94.63%
Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa
Rp299,470,600 Rp363,057,043
82.49%