Distribusi Bantuan Beras Cadangan Pangan Pemerintah bulan Februari
26 Februari 2024
ipg
Dibaca 230 Kali
SENDANGSARI – Pada hari ini, Senin (26/2) telah dilaksanakan penyaluran bantuan pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) dengan jumlah penerima 1.729 KPM se Kalurahan Sendangsari yang terdaftar dalam kategori keluarga kurang sejahtera. Bantuan tersebut berupa beras sebanyak 10 kg per bulan per penerima. Dan bantuan ini sudah diterimakan sejak Januari 2024.
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin